Alone
Kadang-kadang
kita merasa sendiri saat orang lain jauh dari kita dan merasa bahwa tidak ada
orang peduli dan merasakan kesendirian kita... tapi kadang2 kita justru
menikmati kesendirian dan merasa bahwa itu yang kita butuhkan saat itu.....
kadang kita tidak mau sendiri sehingga kita menelpon seseorang tengah malam dan
mengatakan bahwa kita butuh teman dan merasa kosong dan nelangsa dan memohon
kepada orang tersebut untuk bersedia menemani kita... tetapi mengapa pada saat2
tertentu kita justru berteriak dengan marah "LEAVE ME ALONE!!!!!!"
dan kemudian kita pergi menjauh dari orang lain... Ada apa dengan 'kesendirian'
sehingga kadang kita membencinya tetapi kadang kita merasa itu yang kita
butuhkan saat itu? apa yang membuat kesendirian dibenci dan dibutuhkan?.......
Tidak ada komentar:
Posting Komentar